saya ingin bertanya sehubungan dengan di banned nya EMPIRE game net & cafe di semua server cs indogamers, yang pertama apakah kriteria yg dilihat dalam menentukan player tersebut cheat atau tidak, terus yg kedua apabila seorang player dikatakan melakukan cheat / hack apakah IP player tersebut di banned secara langsung dari semua server cs indogamers ??

apakah request unban hanya bisa dilaksanakan oleh admin yg melakukan ban langsung terhadap player tersebut ??

berapa lama proses unban bisa dilaksanakan ??

bagaimana prosedur terbaik utk request unban ?

pada hari jumat tertanggal 2 Mei, IP EMPIRE (202.65.120.13) di banned d server GUN-GAME, tetapi sampai tadi pagi (5 Mei 2008,pukul 7 pagi) saya masih bisa main di server Zombie Indogamers, tetapi pada malam ini server tersebut tertutup dengan alasan di banned...

bagaimana users bisa request unban ??

kapan bisa segera dilaksanakan . . .

mohon kejelasannya

NB : semua server indogamers tidak bisa dimasukki, dengan alasan di banned oleh admin trizno

[AMXBANS] ===============================================
[AMXBANS] You are Banned from this server by admin trizno
[AMXBANS] You are permanently banned.
[AMXBANS] Banned nick : ZacK
[AMXBANS] Reason : ' aimhack' banned.
[AMXBANS] You can complain regarding your ban @ E-Commerce Hosting
[AMXBANS] Your SteamID : ' '
[AMXBANS] Your IP : ' 202.65.120.13 '
[AMXBANS] ===============================================