Genre: MMOFPS |
Developer: Nurida |
Publisher: Neobazar |
Official Website: pb.neobazar.netHalo Captain Bravo,
Neobazar bersama dengan Nurida mempersembahkan game terbaru, yang akan hadir pada awal tahun ini! Sebuah Game FPS Mobile terbaik yang akan segera beredar di 3 negara sekaligus yaitu Indonesia, Singapore, dan Malaysia. Bagi kalian semua yang penasaran dengan Gameplay dan Feature - feature pada Papa Bravo Indonesia, jangan khawatir karena mimin memiliki banyak bocoran special untuk kalian semua Kaskuser Indonesia dari video trailer hingga content - content seru lainnya.
[YOUTUBE]7jZEj-YLOUg[/YOUTUBE]
Papa Bravo Trailer
Main Features
*Story Mode:
Dalam Story Mode kamu akan bermain sebagai tokoh utama dan akan mengikuti alur cerita dari Papa Bravo, terdapat banyak skenario cerita di dalam Story Mode dan tentunya misi - misi unik yang fresh dan berbeda satu dengan lainya. Story Mode saat ini terbagi dalam 3 Chapter dimana setiap Chapter terdapat 8 - 10 misi.
*PvP Mode:
Dalam PvP Mode kamu akan bermain dengan player Papa Bravo lainnya secara
Real Time. Ada 2 pilihan pada mode PvP yaitu
Automatic Matchmaking dimana kamu akan dipertemukan dengan lawan secara otomatis atau
Invitation Match untuk melakukan sparring dengan teman - temanmu. Jadi, mampukah kamu menguasai arena PvP?
*Challenge Mode:
Challenge Mode merupakan feature Papa Bravo yang disediakan khusus bagi para pencari tantangan sejati dan bagi player dengan Skill pemain diatas rata - rata, dimana kamu akan
bertahan dari gempuran musuh dalam mode survival. Jadi, seberapa lama kamu dapat bertahan di Challenge Mode?
*Unique Quest System:
Papa Bravo menawarkan ratusan Quest yang membutuhkan skill bermain tinggi untuk dapat diselesaikan. Terdapat
Daily Quest yang akan ada setiap hartinya dan
Event Quest yang merupakan special event Papa Bravo. Selain itu juga terdapat
Award dan Honor System
Unique Features
*4 Level Graphic Enhancement System:
Papa Bravo menawarkan 4 varian Graphic yang menewarkan kelebihan masing - masing. Dengan adanya 4 Level Graphic Enhancement System, hal ini memungkinkan
pengguna Smartphone Android dengan spesifikasi rendah untuk tetap merasakan ketajaman gambar dari Papa Bravo dengan Frame Rate Persecond yang tinggi.
*NZin Graphic Engine:
Papa Bravo dibuat berdasarkan Graphic Engine terbaru yang diperuntukan bagi Android bernama NZin. Dengan digunakannya NZin Graphic Engine, Papa Bravo mampu untuk menghasilkan
warna yang nyata serta efek ledakan yang realistis. NZin Graphic Engine juga
meningkatkan Physic gerakan setiap Character pada Papa Bravo.
*Dynamic Squad System:
Berbeda dengan game FPS pada umumnya, Papa Bravo menawarkan Dynamic Squad System dimana setiap player Papa Bravo akan mendapatkan
peran sebagai Squad Leader dan memiliki control penuh. Dalam setiap Story Mode dan Challenge Mode kalian mampu untuk membawa
3 anggota Squad yang akan dicontrol oleh
Dynamic AI yang secara otomatis akan membantu pertempuran.
Community
Bagi kalian yang sudah tidak sabar ingin mencoba Papa Bravo segera daftarkan diri kalian pada Papa Bravo Indonesia, Special untuk kalian dalam masa Pre-Registrasi kali ini kami menyediakan hadiah special berupa 10,000 Gold dan 1,000 Diamond untuk kalian semua yang melakukan pendaftaran sekarang, Ayoo... Buruan daftarkan diri kalian dengan klik gambar dibawah ini!
Share This Thread